Festival Gula Aren Petungkriyono
Festival Gula Aren Petungkriyono merupakan bagian dari pengembangan potensi Alam Petungkriyono. Selain terkenal dengan wisata alamnya Petungkriyono punya kuliner yang khas dan menjadi salah satu central gula aren organik di Kabupaten Pekalongan.
Festival Gula Aren Petungkriyono merupakan bagian dari pengembangan potensi Alam Petungkriyono. Selain terkenal dengan wisata alamnya Petungkriyono punya kuliner yang khas dan menjadi salah satu central gula aren organik di Kabupaten Pekalongan.
Untuk memperkenalkan potensi Gula Aren Petungkriyono , maka diadakan Festival Gula Aren untuk yang pertama kalinya dan sebagai salah satu cara untuk menjaga tradisi dan potensi gula aren yang sudah menjadi salah satu mata pencaharian sebagian masyarakat Petungkriyono.
Acara Festival Gula Aren (FGA) Petungkriyono dialaksanakan pada hari Minggu tanggal 17 Desember 2017 dihalaman kantor Kecamatan Petungkriyono mulai pukul 08.00 WIB.
Untuk acara FGA diisi dengan
Pameran Gula Aren Raksasa
Festival Seni
Gunungan hasil Bumi
Bazar Kuliner khas Petung
Karnaval Budaya
Dan yang ga kalah penting ni ada Bertaburan Hadiah yang disediakan oleh Panitia.
Yuk sobat hadir dan saksikan rangkaian acaranya, cicipi makanannya, beli prodaknya, foto foto, Upload dengan caption yang menarik
#oratemahoraPetung